Cara Membatasi Postingan di Halaman Homepage
Anda pasti sering menemukan dalam tampilan awal sebuah blog terdapat beberapa artikel yang muncul dan juga artikel unggulan.
Kali ini saya akan menunjukan caranya kepada anda cara menmpilkan jumlah artikel yang muncul di halaman beranda sebuah blog.
Jadi setiap kali anda memposting artikel artikel yang lama secara otomatis akan tersimpan ke halaman tersendiri.
Hal ini di lakukan agar jumlah artikel yang muncul di halaman beranda tidak terlalu banyak, yang menyebabkan kurang enak di pandang.
Jika anda menginginkan tampilan blog anda lebih menarik bisa menggunakan kolom komentar disqus, lebih lengkapannya baca cara memasang komentar disqus.
Baiklah langsung saja saya akan tunjukan cara membatasi jumlah artikel yang muncul pada halaman beranda blog anda.
Cara satu anda bisa melalui menu tata letak
Kali ini saya akan menunjukan caranya kepada anda cara menmpilkan jumlah artikel yang muncul di halaman beranda sebuah blog.
Jadi setiap kali anda memposting artikel artikel yang lama secara otomatis akan tersimpan ke halaman tersendiri.
Hal ini di lakukan agar jumlah artikel yang muncul di halaman beranda tidak terlalu banyak, yang menyebabkan kurang enak di pandang.
Jika anda menginginkan tampilan blog anda lebih menarik bisa menggunakan kolom komentar disqus, lebih lengkapannya baca cara memasang komentar disqus.
Baiklah langsung saja saya akan tunjukan cara membatasi jumlah artikel yang muncul pada halaman beranda blog anda.
Cara satu anda bisa melalui menu tata letak
- Silahkan anda login ke akun blog anda dan pilih menu tata letak kemudian klik edit pada pojok kanan bawah seperti gambar di bawah ini.
- Kemudian anda akan di hadapkan seperti gambar di bawah ini dan silahkan anda ubah sesuai jumlah yang anda inginkan lalu klik simpan.
Membatasi jumlah postingan dengan cara pertama sudah selesai, selanjutnya saya akan tunjukan cara yang kedua melalui menu setting.
Cara dua melalui menu pengaturan
- Pertama silahkan anda login pada akun blog anda dan silahkan pilih menu pengaturan atau setelan > postingan, komentar dan berbagi.
- Setelah itu silahkan anda tentukan jumlah artikel yang ingin anda tampilkan pada halaman utama dan klik save atau simpan
Mungkin cukup sekian postingan kali ini selamat mencoba dan semoga bermanfaat, silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan atau kendala.
Baca Juga : Cara menjadwal postingan pada blog